Cara Menghilangkan Jerawat Dengan Cepat Memakai Pasta Gigi

Satu Lagi Nih Yang Paling Ampuh Cara Menghilangkan Jerawat Dengan Cepat, Yaitu Memakai Pasta Gigi


Cara Menghilangkan Jerawat Dengan Cepat
Selain berguna untuk membersihkan dan menyehatkan gigi, ternyata pasta gigi juga memiliki kegunaan lain loh sobat. Mau tau? Yaitu sebagai cara menghilangkan jerawat dengan cepat dan ampuh.

Kok bisa?

Cara kerja adalah pasta gigi ini akan menyerap kelebihan minyak dan membunuh bakteri yang ada di dalam benjolan jerawat kita. Setelah dioleskan beberapa saat pada jerawat, tidak lama kemudian jerawatnya akan segera kempes. Cara memakainya adalah:

Cara Menghilangkan Jerawat Dengan Cepat


  1. Oleskan pasta gigi pada jerawat anda sebelum tidur
  2. Biarkan terus menempel sampai paginya
  3. Nah setelah bangun tidur baru deh anda bilas sampai bersih
  4. Pastinya jerawatmu mengempes dipagi harinya, atau seenggaknya sedikit mereda, tergantung tingkat keparahan jerawatmu.

Mudahkan?? Tapi jangan terlalu sering mengaplikasikan cara ini yaa. Takut nantinya bisa merusak jaringan kulitmu. Kan kasihan...

Oke, setelah kita mengetahui cara menghilangkan jerawat dengan cepat di atas, sekarang yuk kita baca tips-tips perawatannya.

Tips Perawatan Wajah Berjerawat

  • Rajin Berolahraga Diluar Ruangan
Dengan berolahraga selain tubuh kita sehat dan kuat, hati kita bisa menjadi ring gembira melepas kepenatan kesibukan sehari-hari. Kan kalo hati kita terbebas dari stress, wajah kita jadi susah ditempeli jerawat deh.

  • Istirahat Yang Cukup
Salah satu kegunaan istirahat atau tidur malam adalah memberikan waktu bagi tubuh kita untuk memperbaiki semua sistem yang sedang bekerja di dalam tubuh kita bila memang terjadi kelainan dan mengeluarkan racun berbahaya dari setiap organ tubuh, termasuk racun yang ada dikulit.

  • Hindari Sinar Matahari Siang
Karna sinar matahari siang itu banyak mengandung sinar Ultraviolet, sinar yang cukup berbahaya bagi kulit kita. Sebaliknya sinar matahari pagilah yang bermanfaat untuk kulit kita. Sinar UV ini sering sekali membuat orang-orang berkulit putih menderita kanker kulit dan gangguan kulit lainnya.

  • Kurangi Konsumsi Fastfood Dan Softdrink
Karena walaupun kelihatannya bergizi dan menyehatkan, sebenarnya makanan fastfood itu berbahaya loh kalo dikonsumsi terlalu sering. Apalagi kalo dikonsumsi setiap hari. Dinegara asalnya saja, jenis makanan dan minuman ini hampir ditinggalkan, masak di negara kita makanan ini dianggap mewah.

Oke, terimakasih sudah berkenan membaca artikel kami tentang cara menghilangkan jerawat dengan cepat ini. Temukan potongan Tips Perawatan Wajah Berjerawat kami lainnya di postingan kami berikutnya. Bey...

Lihat juga: